Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) baru-baru ini menetapkan Bupati Kebumen, Mohammad Yahya Fuad, sebagai tersangka. Status tersangka ini disematkan akibat dugaan suap dan gratifikasi senilai 2,3 miliar, terkait dengan sejumlah proyek yang menggunakan … [Read more...] about Dicari! Tim Sukses (Anti) Korupsi
Pilkada
Calon Impor Dalam Pilkada
Disetiap momentum elektoral Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), selalu saja diiringi dengan isu yang bersifat kontroversial. Bahkan tak jarang isu tersebut sengaja diproduksi sebagai alat untuk saling menyerang satu sama lain. Salah satu isu yang … [Read more...] about Calon Impor Dalam Pilkada
Dicari, Calon Gubernur Anti Korupsi
Momentum Pemilihan Gubernur Kalimantan Timur tahun 2018, adalah wadah bagi rakyat untuk menjatuhkan pilihan pemimpinnya untuk masa lima tahun kedepan. Dari berbagai nama yang mulai muncul, setidaknya rakyat perlu membuat suatu skema jejaring seleksi … [Read more...] about Dicari, Calon Gubernur Anti Korupsi
Mufakat Jahat Politik Uang
Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) yang akan berlangsung di bulan juni 2018 nanti, sudah memunculkan berbagai isu dan perdebatan. Salah satunya terkait biaya pendaftaran (lamaran) sejumlah bakal calon kepada partai … [Read more...] about Mufakat Jahat Politik Uang
Menyoal Minimnya Calon Dalam Pilkada
Kegaduhan politik kembali terjadi dalam proses tahapan pencalonan Pemilihan Kepada Daerah (PILKADA) di Indonesia. Hingga batas akhir pendaftaran yang ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada tanggal 28 Juli 2015, terdapat 13 Daerah yang … [Read more...] about Menyoal Minimnya Calon Dalam Pilkada
Komentar Terbaru